Rabu, 27 September 2017

BEDAH RUMAH BERSAMA PMR SPENZARIE


PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA
Hay Teman-Teman bertemu lagi di artikel PMR madya Spenzarie. Disini saya akan menceritakan sebuah cerita yaitu "PMR Ikut serta dalam acara bedol Rumah Di Desa Panggungroyom"
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Rabu, 27 September 2017 SMP N 1 WEDARIJAKSA diundang untuk acara peresmian Bedol Rumah di desa Panggungroyon.Osis Dan PMR Madya Spenzarie juga diundang untuk menghadiri kemerihan bedol rumah tersebut.
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Pukul 10.00 Semua senior PMR Madya Spenzarie berkumpul didepan SMP dengan berpakaian Rompi merah bersyal.Di sana mereka berbaris dengan Rapinya.Sebelum berangkat kita diberi pengarahan,dan persiapan Yel-yel untuk kegiatan nanti.
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Guna PMR madya diundang untuk acara peresmian bedol rumah untuk menyambut bapak Hariyanto sebagai Bupati Pati periode 2017-2022,dengan menggunakan yel-yel yang sangat meriah.
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Jam 10.30 Osis dan PMR Madya spenzarie berangkat ke desa panggungroyom dengan berjalan kaki,karena jarak panggungroyom ke SMP sangat dekat hanya sekitar 500 Meter.Sesampai diSana kita Istirahat sebentar untuk Beli minuman.Setelah itu dihibur dengan sebuah musik yang dinyanyikan oleh penyanyi dari desa Wedarijaksa.Bukan hanya itu SMP N 1 WEDARIJAKSA juga ikut bernyanyi bersama dan yang lainya berjogetan dengan serunya.
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Walaupun kemarin kita telah mengadakan haiking sepeda santai,Senior PMR Madya Spenzarie tetap semangat dan antusias mengikuti kegiatan peresmian bedol desa Di panggungroyom.Setelah sekian lama kita menunggu kedatangan bapak Bupati yaitu bapak Hariyanto akhirnya datang yang dikawal dengan polisi-polisi dan tentara-tentara.
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Saat Bupati sudah datang dengan menggunakan mobil mewahnya PMR madya menggumamkan Yel-yel nya dengan penuh semangat yang dipimpin oleh kakak-kakak forpi.Bapak Bupati sangat senang karena sambutan yang sangat meriah.Senior PMR Madya Spenzarie berjabat tangan dengan bapak bupati meskipun dalam keadaan berdesakan.
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Senior PMR Mengikuti bapak Bupati dari belakang dan masih menggumamkan Yel-yel nya.Untuk Dokumentasi ketua umum PMR Madya Spenzarie yaitu Nadhifa Ginayu berjabat tangan dan difoto untuk barang buktinya.
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Setelah berpamitan dengan bapak bupati dan rekan-rekan Nya.kita pulang dengan keadaan tertib dan sebelum itu kita mendakatkan Snack Biskuit Sekolah untuk cemilan.

Demikian Kisah Ekstra PMR Spenzrie untuk hari ini.Tunggu kisah Selanjutnya yagaess:*.
PMR SPENZARIE Giat oke Yess
Byee:)

Penulis :
Nadhifa Ginayu (Ketua PMR Spenzarie)

Selasa, 26 September 2017

SEPEDA SANTAI PMR SPENZARIE

PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA
Hay Teman-Teman(: bertemu lagi di artikel PMR madya Spenzarie.Disini saya akan menceritakan sebuah cerita yaitu "PMR Ikut serta dalam peringatan Hari Ozon Sedunia Tanggal 16 September"
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Selasa,26 September 2017 PMR Madya Spenzarie Mengadakan kegiatan Haiking Sepeda santai.Kegiatan tersebut seharusnya diadakan pada tanggal 19 September 2017 karena bertepatan dengan PTS (Penilaian Tengah Semester) jadi kegiatan haiking Sepeda santai diundur.Dan kegiatan PMR madya spenzarie juga dibuat lebih inovatif yaitu ada rifresing disetiap dua Minggu sekali  bukan terus-terusan dikasih materi tentang PMR.
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Semua Peserta PMR Madya Spenzarie dari kelas 7 (Junior) maupun kelas 8 (Senior) membawa kendaran sepeda masing-masing. Mereka sangat antusias dan semangat memperingati hari ozon tersebut.
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Junior maupun Senior juga membuat kreasi Topi dari barang bekas,dikarenakan sekolah kita yaitu SMP N 1 WEDARIJAKSA Merupakan sekolah Adiwiyata Provinsi. Mereka membuat topi bermacam-macam gaya,Ada yang membuat Caping,Topi biasa,Kerucut dan masih banyak lagii.
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

PMR Madya Spenzarie menentukan Tema membuat Topi tersebut dikarenakan masih bersangkutan dengan hari ozon dan juga Mengurangi Era perkembangan remaja yang sering memakai kendaran bermotor meskipun belom mencukupi umur.
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Junior  berbaris Rapi sesui dengan ReguNya masing-masing, Dan seniorpun tak Mau kalah dengan junior mereka juga bebaris rapi dideretan depan dan juga belakang. Dan taklupa Ketua PMR Madya Spenzarie puntak mau kalah, Mereka juga membuat spanduk besar yang tertulis tentang hari ozon, dan Pembina PMR Bapak Iksan Sunaryo Juga ikut serta memeriahkan kegiatan tersebut.
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Kita Mulai perjalanan dengan bacaan Basmallah bersama-sama. Perjalanan Haiking sepeda santai ini yaitu Dari SMP N 1 WEDARIJAKSA,Menuju ke gerbang masuk desa Jontro,luruss keJembatan Ngurenrejo, Selanjutnya menuju keJalan raya,dan kembali ke SMP. Mereka  beristirahat ditempat yang Teduh-Teduh untuk menghilangakan lelah sesaat.
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA


Ketua-Ketua PMR madya spenzarie menilai keunikan ,kekreatifan dan kekompakan disetiap regu.Dan waktu sampai di SMP N 1 WEDARIJAKSA mereka beristirhat untuk minum dan melemaskan Otot-ototnya kembali. Dan setelah lama beristirahat, Ketua umum PMR Madya Spenzarie mengumunkan kejuaran di Haiking kali ini. Dan akhirnya juara 1 diRaih oleh regu Dragon,juara 2 Regu Cempaka,Juara 3 yaitu regu bersinar. Mereka Dikasih hadiah yaitu sebuah mendali dan Makan-makanan ringan. Dan setelah itu foto bersama dengan para juara di Haiking kali ini.
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA


PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Demikian Kisah Ekstra PMR Spenzrie  untuk hari ini.Tunggu kisah Selanjutnya yagaess:*.
PMR SPENZARIE Giat oke Yess
Byee:)

Penulis :
Nadhifa Ginayu (Ketua Umum PMR Spenzarie)
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Rabu, 13 September 2017

PEMBELAJARAN 7 MATERI KEPALANGMERAHAN

PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA
Haii teman teman setia pembaca artikel-artikel PMR Spenzarie😻. Kali ini saya akan membuat artikel tentang 7 MATERI KEPALANG MERAHAN ,pada hari Selasa ,12 September 2017 .Kira kira pukul 14.30  . Pada siang  hari itu ekstra PMR dimulai dengan upacara pembukaan,Ada yang beda saat upacara kali ini lhoh guys!,apa hayo? ....
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Yaps betul  sekali ,pembina sama pemimpin upacaranya beda lho!,Yang Jadi pemimpin upacara itu Kak Malika yang Kece itu lhoh😂,kalo pembina upacaranya itu Kak Nadhifa yang ngeHitzz😎, Setelah upacara selesai,kegiatan pertama dimulai dengan pembagian materi.
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Setiap regu mengirim 1 perwakilan untuk mengikuti bimbingan dari salah satu materi,Mereka akan diberi rincian pokok materi tersebut dan cara-cara penerapanya dalam kehidupan sehari - hari. Waktu mengajar diselingi pula waktu untuk sholat ashar.Agar kita bisa menerapkan nilai-nilai agama juga😎.kami pengurus PMR saling membantu satu sama lain dalam membimbing adik-adik. Dengan sabar , penuh perhatian,dan kasih sayang.
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Adik- adik yang kami bimbingpun paham.tema 7 materi kepalang merahan ini ,sangat penting lho guys!,karena apabila kita mengusainya ,maka niscaya👼 kita bisa menolong orang yang butuh pertolongan ,dimanapun dan kapanpun kita berada. Nah kalo gitu,kan Hebat! Kita bisa saling tolong menolong,itulah jiwa PMR sejati 😎. Setelah itu kegiatan PMR kami tutup bersama dengan Upacara penutupan.
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Nah gimana ?   Masih butuh kritik dan saran nih guys! Ayoo  teman teman terus ikuti artikel artikel terbaru PMR Madya SMP N 1 Wedarijaksa jangan sampai

Penulis :
Malika Faniatul Arifiyah (Ketua 1 PMR Spenzarie)
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Sabtu, 09 September 2017

JALAN SANTAI SPENZARIE

PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA
Hay Teman-Teman(: bertemu lagi di artikel PMR madya Spenzarie.Disini saya akan menceritakan sebuah cerita yaitu "PMR Ikut serta dalam peringatan hari olahraga Nasional"

Sabtu,9 September 2017 yaitu tetapnya pada hari olahraga sedunia.Mengenai hari itu SMP N 1 Wedarijaksa ikut serta memeriahkan hari olahraga sedunia dengan cara mengadakan jalan sehat,yaitu yang di ikuti oleh siswa-siswi dari kelas 7,8 dan 9 juga,Guru-guru pun juga ikut serta dalam kegiatan tersebut.
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Tak kalah pentingnya PMR spenzarie juga ikut serta dalam kegiatan peringatan hari olahraga Nasional jugaa.PMR memakai baju olahraga berompi,Dan PMR juga membuatan barisan sendiri.PMR berbaris DuaDuaa dengan rapi.Mereka bersemangat mengikuti kegiatan peringatan hari olahraga nasional ini.
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Sabil berCanda gurau,BerCerita,BerMain-main mereka tetap berbaris rapi.Tujuan PMR madya Spenzarie ini agar organisasi PMR terlihat dimasyarakat sekitar,Yang membuat usul seperti itu adalah Ketua Umum PMR yaitu Nadhifa ginayu.
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Alhmdulillah kegiatan peringatan hari olahraga nasional ini berjalan dengan lancar,tanpa ada suatu kendala apapun.Dan juga sebelum berangkat jalan sehat tadi PMR juga foto bersama terlebih dahulu untuk dijadikan Dokumen-Dokumen.
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Demikian Kisah Ekstra PMR Spenzrie  untuk hari ini.Tunggu kisah Selanjutnya yagaess:*.
PMR SPENZARIE Giat oke Yess
Byee:)

Penulis :
Nadhifa Ginayu (Ketua Umum PMR Spenzarie)

Selasa, 05 September 2017

AKSI PUNGUT BOTOL BEKAS

PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA
Hay Teman-Teman(: bertemu lagi di artikel PMR madya Spenzarie.Disini saya akan menceritakan sebuah cerita yaitu "Haiking Pungut botol dilingkungan masyarakat Wedarijaksa"
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Selasa,5 September 2017 PMR Madya Spenzarie mengadakan haiking,yaitu haiking pungut sambah botol disekitar desa Wedarijaksa.PMR mengagkat tema seperti ini karena sesuai dengan Sekolah kita,yaitu Sekolah "ADIWIYATA" . sebenarnya haiking ini dilakukan pada minggu kemarin.Karena pada saat itu ekstra PMR madya Spenzarie libur karena PMR ikut serta dalam acara Pawai Pembangunan kota Pati jadi ekstra PMR untuk minggu kemarin diliburkan dan diganti pada hari ini.Jika kalian ingin tau kisah PMR ikut serta Pawai pembangunan kota pati.Kalian bisa lihat diArtikel PMR Madya Spenzarie sebelumnyaa.
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Pukul 14.30 semua anak sudah berbaris menurut kelas dan regu masing-masing untuk upacara pembukaan kegiatan haiking,Yang diPimpin oleh Nadhifa Ginayu.Setelah upacara Siswa-Siswa langsung berangkat dari kelas 7A - kelas 7I.Rute perjalananya yaitu dari SMP belok kiri,Terdapat Perempatan belok Kanan,Ada perempatan lagi Belok kanan luruss sampai ke jalan raya langsung belok kanan sampai ke lapangan wedarijaksa.
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Mereka sangat semangat mengikuti haiking ini,Mereka berjalan dengan tertib dan berbaris rapi.Mereka berjalan sambil mengambil sambah botol.Mereka merasa senang karena dapat bermain-main dilingkungan sekiar,dan juga dapat menghilangkan sampah botol sedikit demi sedikit didaerah Kecamatan wedarijaksa.
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA


PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Dan,Sampailah dilapangan Wedarijaksa.Sampai sana sampah dikumpulkan disetiap regu dan dinilai.Dan ternyata ada yang mendapatkan sampah botol lebih dari 3 Karung,Itu tandanya mereka sudah menghapuss sampah-sampah botol yang berserakan ditepian-tepian jalan.
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Setelah dikumpulkan diambil juara 1,2 dan 3.Juara tersebut juga diberi hadiah kecil-kecilan dari pengurus PMR kelas 8.Meskipun hadiahnya tidak seberapa mereka senang mendapatkanya.Dan,sampah-sampah tadi dijual ke tukang rosok sebesar 35 karung besar dan mendapatkan uang Rp. 87.000,00.uang Tersebut bukan dikasih pembinanya Ataupun pengurus-pengurus lainya.Melainkan dimasukan ketabungan PMR madya Spenzarie untuk digunakan kegiatan kemah besok Desember nanti.
PMR SMPN 1 WEDARIJAKSA

Demikian Kisah Ekstra PMR Spenzrie  untuk hari ini.Tunggu kisah Selanjutnya yagaess:*.
PMR SPENZARIE Giat oke Yess
Byee:)

Penulis :
Nadhifa Ginayu (Ketua Umum PMR Spenzarie)